Berita Kalurahan
-
Outing Class PAUD Muslimat TPA/KB/RA Masyitoh Karanganom di Mako Brimob Polda DIY Baciro
29 Januari 2020 19:45:04 WIB AdministratorWonokromoinfo - 196 anak-anak dan 19 Guru dari PAUD Muslimat TPA/KB/RA Masyithoh Karanganom Wonokromo Pleret Bantul terlihat antusias mendengarkan penjelasan dari seorang polisi. Apalagi saat polisi menggunakan seragam lengkap memaparkan terkait senjata kelengkapannya. Anak-anak juga diajak langsung ..selengkapnya
-
Semangat Warga Brajan Berolah Raga Tenis Meja
29 Januari 2020 17:31:03 WIBWonokromoinfo/. Rutinitas di sore hari yang dilakukan oleh sebagian warga Brajan adalah kumpul tetangga sambil berolah raga. setelah seharian penuh bergumul dengan pekerjaan tentunya pikiran capai dan butuh sedikit merenggakan otot dan urat syaraf. Itulah yang melatarbelakangi ide untuk membuat rutinitas ..selengkapnya
-
Dinsos P3A Bantul Tinjau RTLH di Dusun Jejeran I
29 Januari 2020 16:04:02 WIB AdministratorWonokromoinfo – Tim Dinas Sosial P3A Kabupaten Bantul meninjau kondisi rumah tidak layak huni di RT 01 Dusun Jejeran I Wonokromo Pleret Bantul pada Rabu, 29/01/2020. Dipimpin oleh Kepala Seksi Bantuan Sosial Jazim Ahmadi, S.Sos.,MM., tim langsung menuju rumah ibu Badriyah dengan didampingi oleh ..selengkapnya
-
Puskesmas Pleret Gelar Lokakarya Mini Lintas Sektor
29 Januari 2020 15:19:50 WIB AdministratorWonokromoinfo – Telah dilaksanakan Lokakarya Mini Lintas Sektor pada Selasa, 28 Januari 2020 di Aula Puskesmas Pleret. Acara tersebut diselenggarakan oleh Puskesmas Pleret. Kegiatan dihadiri Dinas Kesehatan Bantul dan seluruh lintas sektor yang ada di Kecamatan Pleret, antara lain Forkompimcam, ..selengkapnya
-
PENTINGNYA UPDATE KEPENDUDUKAN
29 Januari 2020 12:14:28 WIB Ike Cahyo Puji IswariKAMIS 16 JANUARI 2020 Jam 09.00 WIB, dilaksanakan Rapat Koordinasi Evaluasi Data Monografi Desa tahun 2019 dan Persiapan Monitoring Sistem Informasi Desa ( SID ) Tahun 2020. Dalam kegiatan ini Narasumber dari Kepala Bagian Administrasi Desa Kabupaten Bantul Drs. Kurniawantoro MSi. dan Narasumber kedua ..selengkapnya
-
Program Penanaman Pohon DLH Kabupaten Bantul 2020
29 Januari 2020 11:53:05 WIB Ike Cahyo Puji Iswari23 Januari 2020 jam 13.00 WIB dilaksanakan Sosialisasi Penanaman Pohon oleh Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bantul yang dalam hal ini dipandu oleh ibu Yuyun dari Sub. Bagian Pengendalian Kerusakan Lingkungan Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Bantul. Sosialisasi ini dihadiri dari Lurah-Lurah di Kabupaten ..selengkapnya
-
BISMILLAH PEMBANGUNAN ATAP MASJID BRAJAN DIMULAI
29 Januari 2020 11:14:27 WIB Ike Cahyo Puji IswariSenin 27 Januari 2020 jam 07.00 WIB Dilaksanakan awal pembangunan Atap halaman Masjid Brajan Kelurahan Wonokromo Kecamatan Pleret Kabupaten Bantul. Pembangunan ini di latar belakangi dengan semakin membludaknya jama'ah di Masjid Brajan khususnya Sholat Jum'at.Selain itu pembanguna atap halaman masjid ..selengkapnya
-
PERHATIAN KHUSUS UNTUK PASAR DESAKU
29 Januari 2020 11:09:51 WIB Ike Cahyo Puji IswariWonokromoinfo - Pasar Desa Wonokromo terdiri dari dua area, yaitu area pedagang sayur atau umum dan area pedagang unggas. samapai dengan tahun 2020 ini melihat kondisi lapangan yang ada di area pasar Desa Wonokromo khususnya area pasar unggas masih perlu perhatian dan penanganan khususnya kelengkapan ..selengkapnya
TAUTAN
http://kpud-bantulkab.go.id/
Kalender Hijriyah-Masehi 2024
Habib
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- FOKUS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS APBKAL TA 2025
- INFO GRAFIS REALISASI APBKAL TA 2024
- SERAH TERIMA LAPORAN KETERANGAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH KALURAHAN (LKPPKAL) TAHUN ANGGARAN 2024
- MUSYAWARAH KALURAHAN TERKAIT PENETAPAN REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2024
- PEMBAHASAN DAN PENETAPAN APBKAL TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2024