Berita Kalurahan
-
Imunisasi MR di Posyandu Kenanga Ketonggo
04 September 2017 10:47:46 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Imunisasi MR untuk kelompok posyandu Kecamatan Pleret perdana dilaksanakan di Posyandu Kenanga Dusun Ketonggo pada hari Minggu, 03/09/2017. Ibu Hj. Rustiyati, S.Pd. AUD selaku Kepala Dusun Ketonggo mengatakan bahwa dalam pelaksanaan Imunisasi MR di Posyandu Kenanga Dusun Ketonggo tersebut ..selengkapnya
-
PERESMIAN MADRASAH ALIYAH AL-MAHALLI
31 Agustus 2017 12:51:23 WIBMadrasah Aliyah Al-mahalli yang berlokasi di Brajan Desa Wonokromo Kecamatan Pleret Kabupaten Bantul Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Diresmikan oleh PT. PERTAMINA Jakarta hari Kamis 31 Agustus 2017 jam 10.00 WIB, selaku Donasi utama bangunan Madrasal Aliyah Al-Mahalli tersebut. Acara tersebut Dihadiri ..selengkapnya
-
Rakor PPKBD Desa Wonokromo
31 Agustus 2017 10:59:16 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Rapat koordinasi rutin PPKBD Desa Wonokromo yang dilaksanakan pada Rabu, 31/08/2017. PPKBD di Desa Wonokromo dilaksanakan rutin setiap kamis terakhir untuk setiap bulannya. Adapun yang dalam pertemuan tersebut Pemerintah Desa Wonokromo melakukan koordinasi dengan dikader-kader PPKBD terkait ..selengkapnya
-
Wilujengan Rehabilitasi Masjid Kagungan Dalem
31 Agustus 2017 10:48:10 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Dalam rangka di mulainya rehabilitasi Masjid Mi'rojul Muttaqinallah Dusun Jejeran Desa Wonokromo Kecamatan Pleret, Ta'mir Masjid Mi'rojul Muttaqinallah mengadakan acara "Wilujengan Rehabilitasi Masjid" pada hari Rabu, 30/08/2017. Dalam acara tersebut dihadiri oleh Dinas Kebudayaan ..selengkapnya
-
Sosialisasi Legalitas Gapoktan Desa Wonokromo
31 Agustus 2017 10:21:18 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Hari ini, Kamis, 31 Agustus 2017 Dipertahut menyelenggarakan acara Sosialisasi Legalitas dan Identifikasi Gapoktan Desa Wonokromo bertempat di Dusun Jati yang dihadiri oleh seluruh pengurus Gapoktan Desa Wonokromo. Turut hadir dalam acara tersebut Lurah Desa Wonokromo, H. Edy Pudjono, ..selengkapnya
-
Pendaftaran Rumah Tangga Miskin dan Kurang Mampu
31 Agustus 2017 08:57:48 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Setelah dilaksanakan sosialisai tentang Mekanisme Pemutakhiran Mandiri (MPM) oleh Dinas Sosial P3A Kabupaten Bantul pada Senin/21 Agustus 2017 di Desa Wonokromo, Pemerintah Desa Wonokromo langsung menindaklanjutinya dengan memverifikasi data dari Basis Data Terpadu (BDT) yang ada yang ..selengkapnya
-
Petani Dusun Demangan Panen Padi
29 Agustus 2017 08:55:41 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Kelompok tani Sedyo Makmur, Padukuhan Demangan, Desa Wonokromo, Kecamatan Pleret, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta sukses panen raya padi setelah tanaman padi yang dikembangkan tidak diserang hama. "Panen padi ini terbilang sukses, dan kebetulan dari mulai tanam sampai panen ..selengkapnya
-
Audiensi Karang Taruna Sultan Agung I Desa Wonokromo dengan Lurah Desa Wonokromo
28 Agustus 2017 19:46:14 WIB AdministratorWONOKROMOINFO. Karang Taruna Sultan Agung I Desa Wonokromo beraudiensi pada Lurah Desa Wonokromo dalam rangka menjelaskan tentang kegiatan Parade Takbir Idul Adha 1438 H, yang akan dilaksanakan pada hari Kamis, 31 Agustus 2017. Ketua Panitia, Khasan Tolabi menjelaskan segala sesuatu tentang kegiatan ..selengkapnya
TAUTAN
http://kpud-bantulkab.go.id/
Kalender Hijriyah-Masehi 2024
Habib
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- FOKUS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS APBKAL TA 2025
- INFO GRAFIS REALISASI APBKAL TA 2024
- SERAH TERIMA LAPORAN KETERANGAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH KALURAHAN (LKPPKAL) TAHUN ANGGARAN 2024
- MUSYAWARAH KALURAHAN TERKAIT PENETAPAN REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2024
- PEMBAHASAN DAN PENETAPAN APBKAL TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2024