Berita Kalurahan
-
-
Kajian Rutin Mushola Kalurahan Wonokromo
26 Januari 2023 10:45:46 WIB AdministratorKajian rutin kitab Durrorul Bayyah setiap malam rabu di Mushola Kalurahan Wonokromo bersama Bpk Kyai Ja'far Shodiq. Dalam kajian malam tersebut membahas fashal tentang syarat wudhu dan keutamaannya, seluruh peserta yang hadir sangat antusias dengan kajian rutin ini karena semua bab berhubungan dengan ..selengkapnya
-
Pembentukan Panitia Pelaksanaan Pemilu Ketua RT 03 wonokromo I
24 Januari 2023 09:02:48 WIB AdministratorGiat malam senin, 22 Januari 2023 bersama Ketua RT 03 wonokromo I, PKK RT 03 Wonokromo I, pemuda melaksanakan rapat pembentukan panitia pelaksanaan pemilu Ka RT 03 wonokromo I. Pelaksananaan pemilu akan dilaksanakan pada ahad, 29 Januari 2023 di gardu ronda RT 03 Wonokromo I. Seluruh masyarakat berharap ..selengkapnya
-
Pengumuman !
23 Januari 2023 01:43:23 WIBDiberitahukan kepada seluruh warga masyarakat Kalurahan Wonokromo. Bahwasannya terkait cuti bersama peringatan Tahun Baru Imlek hari Senin, 23 Januari 2023 Pelayanan Kantor Kalurahan Wonokromo "Libur". Pelayanan akan buka kembali pada hari Selasa, 24 Januari 2023 ..selengkapnya
-
Peresmian Kios Pasar Kalurahan Wonokromo Tahun 2023
16 Januari 2023 08:51:39 WIB AdministratorBadan Usaha Milik Kalurahan (BUMKal) Mataram Berkah Mulia sebagi tim pengelola kios pasar melakukan peresmian kios pasar Kalurahan Wonokromo pada Minggu, 16 Januari 2023. Acara peresmian ini dihadiri oleh Lurah beserta Pamong Kalurahan, Kapanewon Pleret, Babinsa Wonokromo, Bhabinkamtibmas Wonokromo, ..selengkapnya
-
Uji Metode Ubinan di Kalurahan Wonokromo
16 Januari 2023 08:33:54 WIB AdministratorBPP Pleret bersama Ulu-ulu Kalurahan Wonokromo berserta pengurus Gapoktan Wonokromo melakukan pengubinan di Bulak Jati pada Kamis, 12 Januari 2023. Metode Ubinan adalah salah satu metode dalam dunia pertanian untuk mengetahui perkiraan dari jumlah hasil yang akan didapat pada saat panen. Ubinan dapat ..selengkapnya
-
Tingkatkan Kualitas Madrasah,Yayasan Bustanul Ulum Studi Tiru Ke Yayasan Islam Al Hikmah Pasir Demak
11 Januari 2023 11:39:23 WIB AdministratorWonokromoinfo – Pengurus Yayasan Bustanul Ulum Ketonggo bersama dengan guru Madrasah Diniyah Takmiliyah Bustanul Ulum melaksanakan studi tiru ke Yayasan Islam Al Hikmah Pasir Mijen Demak Jawa Tengah pada Minggu, 08 Januari 2023. Rombongan Yayasan Bustanul Ulum Ketonggo yang berjumlah 40 orang berangkat ..selengkapnya
-
Jalan Sehat Guyub Rukun Warga 'AAM Jejeran II Sambut Tahun 2023
09 Januari 2023 11:30:01 WIB AdministratorMinggu, 8 Januari 2023 Muda-mudi 'AAM RT 04-07 Jejeran II mengadakan jalan sehat dengan tema "Guyub Rukun Warga Shodaqoh 'AAM" yang dihadiri oleh kurang lebih 500 warga dari berbagai usia. Acara jakan sehat ini diadakan untuk menjalin silaturahmi dan keakraban warga RT 04-07 Jejeran II serta menyambut ..selengkapnya
TAUTAN
http://kpud-bantulkab.go.id/
Kalender Hijriyah-Masehi 2024
Habib
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- FOKUS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS APBKAL TA 2025
- INFO GRAFIS REALISASI APBKAL TA 2024
- SERAH TERIMA LAPORAN KETERANGAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAH KALURAHAN (LKPPKAL) TAHUN ANGGARAN 2024
- MUSYAWARAH KALURAHAN TERKAIT PENETAPAN REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2024
- PEMBAHASAN DAN PENETAPAN APBKAL TAHUN ANGGARAN 2025
- INFO GRAFIS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2024