Kepala Disdukcapil Bantul Ajak Kepala Dusun Untuk Meningkatkan Pelayanan
Administrator 19 Maret 2020 20:55:15 WIB
Wonokromoinfo - Kasi Pemerintahan bersama Kepala Dusun se Kecamatan Pleret menghadiri acara Sosialisasi dari Dispenduk dan Pencatatan Sipil tentang "KEBIJAKAN PELAYANAN ADMINISTRASI KEPENDUDUKAN" Kamis, 19/03/2020 di Aula Kecamatan Pleret.
Dalam acara tersebut di hadiri oleh Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Bambang Purwadi Nugroho S.H.M.H, Camat Pleret (Indriyanta, SIP), Kasi Pemerintahan dan Kepala Dusun se Kecamatan Pleret.
Dalam acara ini Kepala Dinas memberikan sambutan agar kita sebagai pelayan masyarakat lebih aktif dan meningkatkan pelayanan serta memudahkan dalam pelayanan kepada masyarakat. Agar masyarakat merasakan kemudahan & kepuasan dalam kepengurusan administrasi Kependudukan. (Slm)
Komentar atas Kepala Disdukcapil Bantul Ajak Kepala Dusun Untuk Meningkatkan Pelayanan
Formulir Penulisan Komentar
TAUTAN
Kalender Hijriyah-Masehi 2018
Habib
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- PENGUMUMAN PEMENANG PENGADAAN BARANG DAN JASA KEGIATAN PENGADAAN GROBAK PIKULAN KHAS SATE KLATHAK
- PENGUMUMAN PENGADAAN GROBAK PIKULAN KHAS SATE KLATHAK (TPBJ DANAIS TAHUN 2023)
- Pengumuman Pemenang Program Launching IFS WBTB Sate Klatak BKK Danais Kegiatan Pengadaan Papan Nama
- Pengumuman Pengadaan Papan Nama Warung Sate Klatak program BKK Dana Keistimewaan IFS WBTB Sate klata
- PERATURAN KALURAHAN NO 4 TAHUN 2023
- PERATURAN KALURAHAN NO 3 TAHUN 2023
- PERATURAN KALURAHAN NO 2 TAHUN 2023
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
