Santunan Anak Yatim Pemerintah Desa Wonokromo
Administrator 21 Mei 2019 11:33:17 WIB
Wonokromoinfo - Minggu 19/05/2019 Pemerintahan Desa Wonokromo adakan kegiatan Santunan anak yatim di Pendopo Balai Desa Wonokromo, Kegiatan ini diadakan setiap tahunnya oleh Pemerintahan Desa Wonokromo.
Hadir dalam acara tersebut Lurah Desa Wonokromo H. Edy Pudjono, S.IP., MAP. Carik Desa Wonokromo H. Ahmad Riyanta, Pamong Desa Wonokromo dan tamu undangan.
Kasi Pelayanan Desa Wonokromo Mustain mengatakan Santunan tersebut di Peruntukan kepada anak Yatim di wilayah Desa Wonokromo sekitar 50 orang anak, Kegiatan ini menggunakan dana bersumber melalui Dana DD Tahun 2019.
Lurah Desa Wonokromo H. Edy Pudjono, S.IP., MAP. dalam sambutannya mengatakan kegiatan ini sudah rutin dilaksanakan setiap tahun sebagai wujud kepedulian pemerintah desa Wonokromo terhadap anak yatim. Harapan Lurah Desa Wonokromo Edy Pudjono kepada anak yatim, santunan yang dapat dari Desa ini memang tidak Seberapa namun gunakan santuanan ini untuk keperluan Sekolah.
“Saya mengucapkan treimakasih kepada karang taruna Sultan Agung I Desa Wonokromo yang telah melaksanakan kegiatan tersebut, hingga dapat terlaksana dengan lancar, semoga kegiatan yang di buat oleh Pemerintahan Desa Wonokromo sangat bermanfaat kepada anak yatim” Ucapnya.
Komentar atas Santunan Anak Yatim Pemerintah Desa Wonokromo
Formulir Penulisan Komentar
TAUTAN
Kalender Hijriyah-Masehi 2024
Habib
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- INFO GRAFIS ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2024
- INFO GRAFIS REALISASI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KALURAHAN TAHUN 2023
- PENGUMUMAN PEMENANG PENGADAAN BARANG DAN JASA KEGIATAN PENGADAAN GROBAK PIKULAN KHAS SATE KLATHAK
- PENGUMUMAN PENGADAAN GROBAK PIKULAN KHAS SATE KLATHAK (TPBJ DANAIS TAHUN 2023)
- Pengumuman Pemenang Program Launching IFS WBTB Sate Klatak BKK Danais Kegiatan Pengadaan Papan Nama
- Pengumuman Pengadaan Papan Nama Warung Sate Klatak program BKK Dana Keistimewaan IFS WBTB Sate klata
- PERATURAN KALURAHAN NO 4 TAHUN 2023
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
![](http://cdn-sid.bantulkab.go.id//assets/images/sid-berdaya.png)