Pengumuman Hasil Seleksi Anggota KPPS Desa Wonokromo
Mustain 27 Maret 2019 13:17:25 WIB
Wonokromoinfo – Panitia Pemungutan Suara (PPS), mulai 25 Maret 2019, mengumumkan nama-nama anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Pengumuman itu ditempel di Papan Pengumuman Desa Wonokromo.
“Sesuai dengan tahapan perekrutan KPPS, PPS di desa pada 20-22 Maret mengumumkan nama-nama calon anggota KPPS yang memenuhi syarat administrasi dengan lengkap. Saat diumumkan ini, masyarakat bisa memberi masukan dan tanggapan terkait nama-nama tersebut. PPS akan mengumumkan seleksi secara final pada 25 Meret sampai sebelum dilantik antara tanggal 4 sampai 10 April mendatang,” kata Sihono, selaku ketua PPS Desa Wonokromo..
Dalam proses seleksi, PPS memastikan seluruh anggota KPPS memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan. Setelah dilantik, seluruh anggota KPPS yang masa kerjanya 10 April-9 Mei 2019 itu akan diberi bimbingan teknis oleh PPS. “Kami harus memastikan seluruh anggota KPPS memiliki integritas, profesionalitas, serta netralitas dalam seluruh proses pemungutan dan penghitungan suara di TPS,” jelas Sihono.
Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Ike Cahyo Puji Iswari, SE. mengatakan, seluruh PPS di Pleret sudah mengumumkan nama-nama anggota KPPS di balai desa setempat.
Komentar atas Pengumuman Hasil Seleksi Anggota KPPS Desa Wonokromo
Formulir Penulisan Komentar
Rebopungkasan Kalurahan Wonokromo
TAUTAN
Kalender Hijriyah-Masehi 2024
Lagu Indonesia Raya
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Lurah dan Pamong Kalurahan Wonokromo mengikuti Apel Dalam Rangka Hari Desa 2026
- Lurah Wonokromo Serahkan SPPT PBB-P2 Tahun 2026 kepada 12 Pedukuhan
- Takziyah di Rumah Duka Warga Jejeran 2
- APEL PERDANA KALURAHAN WONOKROMO AWALI KEGIATAN TAHUN 2026
- Pemberian PMT Balita Berat Badan Kurang dan Ibu Hamil Risiko Tinggi Kalurahan Wonokromo
- PENGISIAN LOWONGAN PAMONG KALURAHAN WONOKROMO JABATAN CARIK 2025
- FOKUS PENGGUNAAN DANA DESA TAHUN ANGGARAN 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License

















