PSN Dusun Wonokromo 1

Administrator 30 September 2017 07:44:25 WIB

WONOKROMOINFO. Kegiatan Pemberantasan sarang Nyamuk (PSN) Dusun Wonokromo 1 dilaksanakan pada Jumat, 29/9/2017. PSN yang dilaksanakan tersebut menyisir wilayah RT 02 dan RT 03 Wonokromo 1.

PSN kali ini diikuti oleh perwakilan dari Muspika Kecamatan Pleret, Puskesmas Pleret, Pemerintah Desa Wonokromo dan Mahasiswa K3M UGM Yogyakarta dan  kader jumantik Dusun Wonokromo 1.

Ahmad Asyhuri selaku Kepala Dusun Wonokromo 1 menjelaskan dari hasil kunjungan 30 rumah warga, hanya terdapat 1 yang positif terdapat jentik nyamuk, itupun terdapat diluar rumah yaitu di genangan air. Selama menyambangi rumah warga Asyhuri juga menghimbau untuk selalu menjaga kebersihan lingkungan dan selalu memantau jentink-jentik apalagi dengan datangnya musim penghujan saat ini. (Must.2017)  

Komentar atas PSN Dusun Wonokromo 1

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

TAUTAN

http://kpud-bantulkab.go.id/

Kalender Hijriyah-Masehi 2024

Habib

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License