Penyemprotan Desinfektan dan Tracing ke Rumah Warga Isolasi Mandiri

Administrator 15 Juli 2021 09:04:25 WIB

Wonokromoinfo - Rabu, 14 Juli 2021 Pemerintah Kalurahan Wonokromo bersama tim Forum Penganggulangan Resiko Bencana (FPRB) kembali melaksanakan penyemprotan rutin dan tracing ke rumah warga yang sedang menjalankan isolasi mandiri.

Penyemprotan tersebut dilaksanakan bersama 3 tim spraying dikarenakan banyaknya warga yang terpapar virus covid-19 dan melakukan isolasi mandiri. Hadir dalam penyemprotan kali ini Kasi Jogoboyo, Kasi Kamituwa, Kasi Ulu - Ulu, Kaur Tata Laksana, Babinsa Kapanewon Pleret, Puskesmas Pleret dan Tim Relawan FPRB.

Pukul 16.00 WIB ketiga tim spraying berangkat bersama - sama dari komplek Kalurahan Wonokromo. Adapun ketiga tim tersebut dibagi sesuai wilayah kerja pendamping yakni selatan, tengah, dan utara. Tim tracing yang dibagi ke seluruh tim ikut memantau kondisi dari warga yang melaksanakan isolasi mandiri, Dari semua warga yang sedang melaksanakan isolasi mandiri rata - rata dalam kondisi yang sedang mulai membaik. Keluhan warga hanya masih hilang indera perasa mereka.

Penyemprotan desinfektan dan tracing kali ini berjalan dengan lancar dan kondusif.

Komentar atas Penyemprotan Desinfektan dan Tracing ke Rumah Warga Isolasi Mandiri

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

TAUTAN

http://kpud-bantulkab.go.id/

Kalender Hijriyah-Masehi 2024

Habib

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License